Juara Piala Menpora 2021 Dapatkan Rp2 Miliar

Antara
Piala Menpora 2021 menyiapkan hadiah Rp2 miliar untuk sang juara. (Foto: ANTARA/Puspa Perwitasari)

Bukan cuma itu, wasit juga kebagian hadiah Rp50 juta yang ditujukan untuk wasit terbaik turnamen.

Turnamen pramusim Piala Menpora 2021, yang berlangsung pada 21 Maret-25 April 2021, akan diikuti 18 tim Liga 1.

Ada empat daerah yang menjadi tuan rumah penyisihan grup yaitu Bandung, Sleman, Solo dan Malang.

Sesuai dengan kesepakatan Polri, Kemenpora, PSSI dan PT LIB, Piala Menpora 2021 wajib dilaksanakan dengan penerapan ketat protokol kesehatan pencegahan Covid-19.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
13 jam lalu

John Herdman Tiba di Indonesia, Era Baru Garuda Resmi Dimulai

Soccer
3 hari lalu

John Herdman Resmi Tangani Timnas Indonesia, Tantangan Besar Langsung Mengadang

Soccer
3 hari lalu

John Herdman Bawa Gerbong Mini ke Timnas Indonesia, PSSI Buka Detailnya

Soccer
5 hari lalu

Bukan Proyek Instan, PSSI Serahkan Kendali Besar Timnas Indonesia ke John Herdman

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal