Jurgen Klopp: Tak Penting di Mana Liverpool Juara Premier League

Abdul Haris
Pelatih Liverpool Juergen Klopp. (Foto: Paul ELLIS/AFP)

Merespons kondisi ini, Klopp tak mempermalasahkan di mana pun pasukannya memastikan titel.

“Pada saat ini, bagi saya kapan pun, di stadion kosong pun, bla, bla bla, dengan semua pikiran dan doa dan cinta dari orang-orang di seluruh dunia itu masih akan menjadi hari yang benar-benar luar biasa dalam hidup saya,” ujar artsitek asal Jerman itu kepada beIN Sports.

"Di mana pun itu saya tidak tahu, kami berharap itu akan ada di Anfield, tapi kami tidak tahu dan itu tidak penting,” kata Klopp lagi.

Meski begitu, dia berharap penentuan juara itu akan digelar di Anfield, dan dia berharap para fans tetap tinggal di rumah berbagi pesta The Reds.

“Saya mendengar satu hari yang lalu ungkapan yang sangat bagus tentang kami memiliki penggemar rumah terbaik di dunia, dan sekarang kami membutuhkan fans terbaik di dunia yang tetap tinggal di rumah,” ucap nakhoda 52 tahun itu.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
5 jam lalu

Fans Liverpool Murka! Desak Satu Pemain Dijual usai Dipermalukan Man City

Soccer
13 jam lalu

Arne Slot Blak-blakan usai Liverpool Dibantai Man City: Mereka Lebih Baik Segalanya!

Soccer
14 jam lalu

Hasil Lengkap Liga Inggris: Bantai Liverpool, Man City Tempel Arsenal di Puncak

Soccer
14 jam lalu

Man City Hancurkan Liverpool 3-0, Pep Guardiola Rayakan Laga Ke-1.000 dengan Optimisme

Soccer
2 hari lalu

Gol Matthijs de Ligt di Injury Time Selamatkan MU dari Kekalahan di Kandang Tottenham

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal