Justin Hubner Cari Contekan ke Rekan Setim Jelang Debut di SUGBK

Reynaldi Hermawan
Bek Timnas Indonesia Justin Hubner mencari contekan ke rekan setim jelang debut di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK). (Foto: Instagram/justinhubner5)

Hubner diharapkan bisa membantu Timnas Indonesia menjungkalkan Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Skuad Garuda membidik kemenangan perdana untuk menjaga asa lolos ke babak berikutnya.

Tim asuhan Shin Tae-yong itu kini terdampar di dasar klasemen Grup F mengepak nilai 1. Sebelumnya Indonesia dikalahkan Irak 1-5 dan ditahan Filipina 1-1.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
5 jam lalu

Sumardji Akui Ada 5 Nama Kandidat Pelatih Timnas Indonesia, Ada Kapadze dan Hallgrimsson?

Soccer
6 jam lalu

PSSI Disarankan Tunjuk Indra Sjafri Jadi Pelatih Timnas Indonesia Senior

Soccer
10 jam lalu

Ultras Garuda Demo di Kantor PSSI, Begini Tuntutannya

Soccer
13 jam lalu

Kebijakan PSSI Disorot: Target Ranking 100 Besar, tapi Absen di FIFA Matchday!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal