Kabar Terkini Proses Naturalisasi Ole Romeny, Menpora: Sedang Berjalan, tapi…

Cikal Bintang Raissatria
Striker Oxford United, Ole Romeny, sedang menjalani proses naturalisasi menjadi warga negara Indonesia. (Foto: Instagram/oleromeny)

Akan tetapi, Menpora Dito mengatakan pihak Kemenpora belum menerima berkas naturalisasi Ole Romeny. Meski begitu, menurut politikus Partai Golkar itu, berkas naturalisasi Ole sudah lengkap dan segera diajukan.

“Saat ini belum, tetapi paperworks (berkas) yang diperlukan PSSI sudah lengkap,” tutur Menpora Dito.

“Jadi kami prinsipnya, hanya menunggu dan bagaimana bisa memperkuat timnas dalam kualifikasi piala dunia nantinya,” katanya.

Sementara itu, Timnas Indonesia saat ini sedang berjuang di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Skuad Garuda masih harus melewati empat pertandingan untuk membuka peluang lolos ke turnamen itu.

Terdekat, Timnas Indonesia akan bersua dengan Australia dan Bahrain. Melawan Australia, Skuad Garuda akan menjalani laga tandang pada 20 Maret, kemudian berlanjut menjamu Bahrain di Jakarta pada 25 Maret 2025.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
9 jam lalu

Dipantau Rizky Ridho, School Premier League Season 3 Resmi Dimulai

Soccer
10 jam lalu

Jay Idzes Sebut Satu Gol yang Bikin Nama Indonesia Mendunia

Soccer
12 jam lalu

Jay Idzes Geram Sassuolo Kalah Tipis dari AS Roma: Kami Layak Dapat Poin!

Soccer
1 hari lalu

Erick Thohir Temui Ultras Garuda Indonesia, Tegaskan PSSI Terbuka terhadap Kritik Suporter

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal