Keren! Striker Spanyol Ini Juluki Ramadhan Sananta GOAT usai Robek Gawang Taiwan

Ilham Sigit
Striker Spanyol juluki Ramadhan Sananta GOAT usai robek gawang Taiwan laga Grup K Kualifikasi Piala Asia U-23 2024. (Foto: PSSI)

Kendati demikian, eks pemain Johor Darul Tazim (JDT) itu tidak ingin Sananta berpuas diri. Rodriguez ingin performa Sananta konsisten ketika kembali membela klub bersama tim berjuluk Laskar Sambernyawa.

“Masih banyak lagi yang akan datang bersama Persis, anakku,” tutup pemain berusia 36 tahun itu.

Bersama Persis, Rodriguez dan Sananta menjadi andalan sang pelatih, Leonardo Medina di pos ujung tombak. Di Liga 2 2023/2024, Rodriguez sudah mencetak lima gol dari 11 laga, sedangkan Sananta mengemas empat gol dari delapan laga. 

Sananta akan kembali unjuk gigi di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024. Indonesia akan melawan Turkmenistan di Stadion Manahan Solo, Rabu (12/9/2023) malam WIB.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 hari lalu

Resmi! Jadwal Timnas Indonesia U-22 di FIFA Matchday November 2025

Soccer
6 hari lalu

Hasil Persebaya Surabaya vs Persis Solo: Gol Rivera Sempurnakan Comeback Bajul Ijo

Soccer
9 hari lalu

Persebaya Dapat Kabar Bagus jelang Lawan Persis Solo

Soccer
11 hari lalu

Komentar Bojan Hodak Usai Saddil Ramdani Ngamuk Diganti Cepat saat Persib Lawan Persis

Soccer
12 hari lalu

Hasil Super League: 10 Pemain Persib Hancurkan Persis Solo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal