Kiper Argentina Emiliano Martinez Terkenal Super Tengil, Indonesia Dilarang Terpancing Emosi

Fitradian Dimas Kurniawan
Kiper Argentina, Emiliano Martinez terkenal super tengil saat beraksi. Para penggawa Indonesia dilarang terpancing emosi saat berhadapan dengannya. (Foto: REUTERS/Hannah Mckay)

Kiper Aston Villa itu kemudian berselebrasi dengan berjoget. Aksi tersebut hanya segelintir dari berbagai aksi nyentrik Martinez sepanjang kariernya.

Psikolog sepak bola, Geir Jordet, menyebut jika aksi Martinez dapat merusak konsentrasi lawan. Hal tersebut membuat lawan harus ikut berinovasi agar dapat menangkal permainannya.

“Mind games yang dilakukan Emi Martinez berdampak begitu besar, tak bisa diprediksi dan terkalkulasi,” kata Jordet dikutip dari Give Me Sport, Jumat (16/6/2023).

“Dia adalah Machiavelli di dunia sepak bola dan membuat yang lain untuk menyontek serta membuat balasan untuk mengatasinya. Dengan penampilannya di panggung terbesar, saya penasaran bagaimana dia akan berkembang ke depannya,” ujarnya.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Internasional
11 hari lalu

Ternyata Ini Penyebab Tur Lionel Messi di India Rusuh

Soccer
11 hari lalu

Kondisi Adik Lionel Messi usai Kecelakaan Serius: Patah Tulang hingga Luka Bakar

Soccer
11 hari lalu

Adik Lionel Messi Kecelakaan Lalu Lintas hingga Derita Luka Bakar! Pernikahan Terpaksa Ditunda

Internasional
12 hari lalu

Terungkap, Segini Bayaran Lionel Messi saat Tur di India yang Diwarnai Kerusuhan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal