Kiper Vietnam Puji Kualitas Skuad Muda Timnas Indonesia

Andika Rachmansyah
Timnas Indonesia takluk 0-1 di markas Vietnam, Viet Tri Stadium, pada matchday ketiga Piala AFF 2024, Minggu (15/12/2024) malam. (Foto: PSSI)

Kemenangan tersebut membuat Vietnam kini memuncaki klasemen sementara Grup B dengan raihan enam poin, unggul dua angka dari Indonesia yang harus lengser ke posisi kedua. 

Skuad Garuda pun dalam posisi harap-harap cemas karena hanya menyisakan satu laga dan unggul dua angka saja atas Filipina.

Namun, Timnas Indonesia masih punya peluang untuk lolos ke semifinal Piala AFF 2024. Dengan catatan, mereka wajib meraih kemenangan di laga terakhirnya saat menjamu Filipina di Stadion Manahan Solo, Sabtu (21/12/2024).

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
4 jam lalu

John Herdman Buka Visi Besar Timnas Indonesia, Targetkan Skuad Garuda Naik Kelas

Soccer
15 jam lalu

FIFA Series 2026 Resmi Diumumkan, Indonesia Jadi Tuan Rumah Ajang Global 48 Tim

Soccer
17 jam lalu

Legenda Timnas Indonesia Sarankan John Herdman Blusukan Super League

Soccer
8 jam lalu

Bukan Mantan Bintang, John Herdman Jelaskan Filosofi Kepelatihannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal