Klub Arab Saudi Ini Bepergian Pakai Pesawat Mewah Seharga Rp2 Triliun

Fitradian Dimas Kurniawan
Klub Arab Saudi Al Hilal bepergian pakai pesawat mewah (Foto: Daily Mail)

Interior pesawat yang disewa tersebut tampak jika sangat mewah. Karena balutan warna emas dapat ditemukan di dalam pesawat yang digunakan, dan jauh berbeda dengan pesawat kebanyakan.

Pesawat tersebut disewakan Pangeran Alwaleed bin Talal. Miliarder Arab Saudi itu memang penggemar berat Al Hilal. Tampak Ighalo dkk begitu sangat dimanjakan dengan semua fasilitas kelas atas yang ada di dalam pesawat.

Awalnya, pesawat memiliki 400 kursi. Namun, setelah disewa untuk kebutuhan tim, jumlah kursi dikurangi dan menyulap ruang yang kosong untuk tempat barang-barang mewah.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 bulan lalu

Live di RCTI! Ini Jadwal AFC Champions League Elite 2025 Al Ahli vs FC Nasaf dan Al Hilal vs Al Duhail

Soccer
2 bulan lalu

Bruno Fernandes Digoda Gaji Rp14,5 Miliar Per Pekan dari Al Hilal, Manchester United Siap Ditinggal?

Soccer
3 bulan lalu

Darwin Nunez Resmi Gabung Al Hilal, Liverpool Kantongi Rp1,18 Triliun

Soccer
3 bulan lalu

Gaji Darwin Nunez di Al Hilal Bikin Geger! Jadi Pemain Terkaya Dunia?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal