Kurniawan Dwi Yulianto Cerita Seramnya Latihan Klub Eropa, Pemain Indonesia Berani Coba?

Ilham Sigit Pratama
Striker legendaris Timnas Indonesia Kurniawan Dwi Yulianto cerita seramnya latihan klub Eropa. (Foto: PSSI)

Menurut Kurniawan, para pemain muda akan semakin matang jika hidup mandiri di negeri orang. Para pemain dinilai akan dilatih dengan tekanan dan tuntutan sebagai seorang atlet profesional seorang diri. Ini juga membuat pemain lebih disiplin.

“Akan terbentuk mentalnya, bagaimana dia memanage dirinya sendiri, bagaimana mereka menjaga makan, menjaga istirahat, memotviasi dirinya ketika gak perform ketika latihan dan pertandingan, tuntutan dari manajemen dan suporter,” katanya.

Tiga pemain bintang Timnas Indonesia, Asnawi Mangkualam, Egy Maulana Vikri, dan Witan Sulaeman merayakan kemenangan 4-2 atas Singapura dalam laga leg 2 semifinal Piala AFF 2020 di Stadion National, Sabtu (25/12/2021). (Foto: Instagram/@PSSI)

Pembicaraan mengenai ketertarikan klub-klub luar negeri terhadap pemain-pemain Indonesia tengah hangat dibicarakan belakangan ini. Utamanya setelah Timnas Indonesia tampil impresif di Piala AFF 2020.

Duo PSIS Semarang, Pratama Arhan dan Alfeandra Dewangga, tengah dikaitkan dengan kepindahan ke klub Korea Selatan. Selain itu, pemain Persebaya, Marselino Ferdinan dan Ricky Kambuaya, juga kabarnya tengah diminati klub luar negeri.

Sejauh ini, sudah ada beberapa pemain Indonesia yang berkarier di luar negeri. Saddil Ramdani (Sabah FC), Witan Sulaeman (Lechia Gdansk), Egy Maulana Vikri (FK Senica) dan Asnawi Mangkualam (Ansan Greeners) adalah sederet nama pemain Indonesia yang merumput di klub asing.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
5 jam lalu

PSSI Fokus Cari Pelatih Baru, Anggota Exco Ini Pastikan Shin Tae-yong Tak Masuk Agenda

Soccer
1 hari lalu

PSSI Bantah Isu 10 Exco Setuju Shin Tae-yong Kembali Tangani Timnas Indonesia

Soccer
2 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Italia: Spaletti Debut, Juventus Jebol Emil Audero Dua Kali

Soccer
2 hari lalu

Terungkap! Emil Audero Nyaris Comeback ke Juventus sebelum Gabung Cremonese!

Soccer
2 hari lalu

Emil Audero On Fire! Siap Bikin Juventus Mati Kutu

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal