Dengan begitu, musim depan Kamboja akan mendapat jatah satu kuota lolos langsung ke fase grup AFC Champions League 2, plus satu dari playoff.
Sebaliknya, karena turun ke peringkat kesebelas, Indonesia kehilangan jatah satu kuota lolos langsung ke fase grup AFC Champions League 2. Indonesia hanya mendapatkan jatah melalui playoff ke turnamen tier kedua di Asia itu, plus satu kuota playoff AFC Challenge League.