Link Live Streaming Bologna Vs Cagliari di RCTI+

Arief Wahyu Pradana
Bologna jumpa tim juru kunci Cagliari pada giornata ke-11 Liga Italia di Stadion Renato Dall"Ara. Duel berlangsung, Selasa (2/11/2021) disiarkan RCTI+ (Foto: MNC Media)

BOLOGNA, iNews.idBologna jumpa tim juru kunci Cagliari pada giornata ke-11 Liga Italia di Stadion Renato Dall'Ara. Duel berlangsung, Selasa (2/11/2021) disiarkan live streaming di RCTI+ mulai pukul 02.00 WIB.

Saat ini performa kedua tim sama-sama sedang merosot. Bologna tak pernah menang dalam tiga laga terakhir di Liga Italia. 

Teranyar mereka dikalahkan Napoli 0-3. Sementara penampilan Cagliari musim ini lebih memprihatinkan.

Sebab mereka baru menang sekali dari 10 pertandingan Liga Italia sejauh ini. Akibatnya Cagliari terdampar di dasar klasemen dengan nilai 6.

Tentu klub yang ditangani Walter Mazzarri itu tak mau terus-terusan terpuruk. Cagliari bakal berusaha mencuri poin di markas Bologna demi menjauhi zona degradasi.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
7 hari lalu

Fury Redemption Guncang Akhir Tahun! 11 Laga Panas Terjadi di RCTI+

Soccer
10 hari lalu

Bangkit atau Terpuruk, Jay Idzes Pimpin Pertahanan Sassuolo Lawan Bologna

Soccer
11 hari lalu

Bologna Tak Berdaya di Final Piala Super Italia, Vincenzo Italiano Akui Napoli Terlalu Tangguh

Soccer
11 hari lalu

Napoli Juara Piala Super Italia Lagi, Sejarah Era Maradona Terulang di Tanah Arab

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal