Liverpool Dihajar Real Madrid, Jurgen Klopp Bersyukur Curi Gol Tandang

Reynaldi Hermawan
Pelatih Liverpool Jurgen Klopp tetap bersyukur meski kalah 1-3 dari Real Madrid pada leg pertama perempat final Liga Champions, Rabu (7/4/2021) dini hari WIB. (Foto: Reuters)

Meski demikian juru taktik asal Jerman itu tetap tak ingin membela anak asuhnya yang tampil kurang gereget di Ibu Kota Spanyol. Salah dan kawan-kawan gagal menciptakan tembakan ke gawang pada babak pertama.

Ditambah lagi Trent Alexander-Arnold membuat blunder yang bisa dimanfaatkan Asensio untuk menggandakan keunggulan. Torehan kedua Madrid bikin hidup Liverpool makin sulit di laga tadi.

"Gol kedua. Ini kesalahan yang bisa terjadi. Saya tidak senang dengan cara kami bermain saat sedang menguasai bola," ujarnya.

"Pada saat-saat itu Anda harus menciptakan peluang, Anda harus memainkan sepak bola yang lebih baik. Kami tidak pantas mendapatkan lebih banyak gol malam ini," ucapnya.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 hari lalu

Hansi Flick Dipecat Barcelona usai Ditahan Club Brugge? Begini Faktanya!

Soccer
2 hari lalu

Real Madrid Tumbang di Anfield, Ini 3 Fakta Kekalahan dari Liverpool

Soccer
3 hari lalu

Arne Slot Puji Performa Impresif Liverpool Usai Kalahkan Real Madrid di Anfield

Soccer
3 hari lalu

Komentar Xabi Alonso usai Real Madrid Dikalahkan Liverpool di Liga Champions 2025-2026: Kami Kurang Tajam!

Soccer
3 hari lalu

Reaksi Mengejutkan Trent Alexander-Arnold usai Dicemooh Habis-habisan Fans Liverpool di Anfield!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal