Luis Suarez Anggap Bayern Munchen sebagai Salah Satu Kandidat Juara

Fitradian Dimas Kurniawan
Striker Barcelona, Luis Suarez (Foto: Squwaka)

Eks pemain Liverpool itu juga mengungkapkan kebahagiaannya usai menaklukkan Napoli. Menurut Suarez, Barcelona bermain sangat baik dan layak menembus perempat final.

“Kami sudah bermain sesuai rencana. Selama dua pekan terakhir, kami mempesiapkan diri untuk menghadapi laga ini. Apalagi dengan tingkat kesulitan yang membuat kami kerepotan pada leg pertama,” ujarnya.

“Seiring pertandingan berjalan, kami unggul 3-0. Kami sempat khawatir ketika mereka memangkas ketertinggalan. Kami tahu mereka akan menekan pada babak kedua. Namun kami bisa mengatasinya dengan baik,” tutur Suarez.

Editor : Bagusthira Evan Pratama
Artikel Terkait
Soccer
16 jam lalu

Lionel Messi Diam-Diam ke Camp Nou, Ungkap Rencana Kembali ke Barcelona

Soccer
1 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Spanyol: Lewandowski Hattrick! Barcelona Libas Celta Vigo dan Dekati Real Madrid

Soccer
5 hari lalu

Hansi Flick Dipecat Barcelona usai Ditahan Club Brugge? Begini Faktanya!

Soccer
5 hari lalu

Lamine Yamal Akhirnya Buka Suara Soal Isu Cedera Pubalgia

Soccer
5 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Champions: Man City Hancurkan Dortmund, Barcelona Nyaris Kalah di Kandang Brugge

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal