Man United Vs West Ham: Erik ten Hag Ketakutan dengan Serangan Balik The Hammers

Ilham Sigit Pratama
Erik ten Hag was-was jelang melawan West Ham di lanjutan Liga Inggris 2022/2023. Ten Hag menilai West Ham punya serangan balik mematikan.(Foto: Reuters/Carl Recine)

Ten Hag sadar akan potensi bahaya yang dihadirkan tim asal London Barat tersebut. Eks pelatih Ajax Amsterdam itu memperkirakan bahwa kemenangan harus didapat dengan susah payah.

“Jelas pada hari Minggu, kualitas lawan lebih baik. Pertahanan lebih baik, mereka secara fisik lebih baik, mereka secara teknis lebih baik, jadi itu akan sulit. Jadi kami harus benar-benar bagus di lapangan,” kata Ten Hag dilansir laman resmi klub, Minggu (30/10/2022).

Ten Hag juga menyorot gaya bermain lawan yang amat berbahaya. Dirinya mewaspadai serangan balik West Ham yang bisa merepotkan lini belakang timnya.

“Pergerakan bola akan dinamis terutama untuk menemukan celah. Kami sadar bahwa Anda harus bagus karena mereka memiliki serangan balik yang bagus, jadi hari Minggu akan jauh lebih sulit. Kami menyadari,” tuturnya.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
8 jam lalu

MU Bidik Kenan Yildiz untuk Gantikan Bruno Fernandes, Juventus Langsung Panik

Soccer
15 jam lalu

MU Tunjuk Michael Carrick Jadi Pelatih Interim hingga Akhir Musim Ini, Ole Gunnar Solskjaer Tersingkir

Soccer
15 jam lalu

Bukan Ole Gunnar Solskjaer, Sir Alex Ferguson Tunjuk Sosok Ini untuk Tangani MU

Soccer
1 hari lalu

Xavi Hernandez Masuk Radar MU, Visi Permainan Jadi Syarat Utama

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal