Manchester City Kalah, Liverpool Juara Premier League 2019/2020

Fitradian Dimas Kurniawan
Chelsea menang 2-1 atas Manchester City (Foto: Premier League)

Namun di tengah ambisi bangkit, City justru harus bermain dengan 10 orang. Wasit mengusir Fernandinho di menit 77 karena sengaja menyentuh bola dengan tangan dan memberikan hadiah penalti untuk Chelsea. Penalti tersebut dimaksimalkan Willian untuk mengubah keadaan jadi 2-1.

Tim asuhan Pep Guardiola belum menyerah. Namun mereka selalu gagal menceploskan gol balasan hingga akhir pertandingan.

SUSUNAN PEMAIN
CHELSEA (4-3-3)
Kepa; Azpilicueta, Rudiger, Christensen, Marcos Alonso; Barkley (Kovacic 73), Kante, Mount (Pedro 90+1); Pulisic (Gilmour 90+1), Giroud (Abraham 62), Willian.
Pelatih: Frank Lampard

MANCHESTER CITY (4-3-3)
Ederson; Walker, Fernandinho, Laporte (Otamendi 74), Mendy (Zinchenko 59); De Bruyne, Rodri (David Silva 55), Gundogan; Mahrez, Bernardo Silva (Gabriel Jesus 55), Sterling.
Pelatih: Pep Guardiola

Editor : Bagusthira Evan Pratama
Artikel Terkait
Soccer
10 jam lalu

Cetak Gol Ke-250, Mohamed Salah Tegaskan Kebangkitan Liverpool

Soccer
12 jam lalu

Hasil Lengkap Liga Inggris: Liverpool Hajar Aston Villa, Chelsea Permalukan Tottenham

Soccer
3 hari lalu

Liverpool Krisis! Jurgen Klopp Buka Suara Soal Kemungkinan Kembali ke Anfield

Soccer
3 hari lalu

Begini Komentar Arne Slot usai Liverpool Dibantai Crystal Palace di Carabao Cup

Soccer
3 hari lalu

Hasil Drawing Perempat Final Carabao Cup 2025-2026: Derby London Tersaji

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal