Mantap! 5 Pesepak Bola Indonesia Vs 5 Legenda Liga Champions: Evan Dimas Dkk Lawan Kaka dan Casillas

Reynaldi Hermawan
5 pesepak bola Indonesia vs 5 legenda Liga Champions di London (Foto: Oppo Indonesia)

LONDON, iNews.id - 5 pesepak bola Indonesia vs 5 legenda Liga Champions di London. Ini merupakan kerja sama antara Federasi Sepak Bola UEFA dan Oppo selaku sponsor Liga Champions.

Wakil legenda Liga Champions yang akan ikut bermain tidak main-main. Ada legenda AC Milan, Ricardo Kaka dan Clarence Seedorf

Kemudian dua legenda Real Madrid Iker Casillas dan Roberto Carlos. Terakhir ada gelandang legendaris Arsenal yang terkenal super karismatik, Robert Pires.

"Hai saya kaka, dan saya ingin berterima kasih kepada UEFA karena telah mengundang para pemain Indonesia," kata Kaka dalam video yang diunggah media sosial Oppo Indonesia, Senin (27/5/2024).

Lalu siapa yang akan mewakili Indonesia?

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 hari lalu

Sir Alex Ferguson Ungkap Pemenang Ballon d’Or yang Tidak Pernah Membuatnya Terkesan

Soccer
3 hari lalu

Roberto Carlos Angkat Bicara! Tegaskan Tak Alami Serangan Jantung Usai Dirawat di RS

Soccer
3 hari lalu

Roberto Carlos Jalani Operasi Jantung Darurat, Begini Kondisi sang Legenda Real Madrid

Soccer
1 bulan lalu

Pesan Andritany Sentuh Pemain Cilik di SOMPO Student Tournament, Tekankan Perjuangan dan Peran Orangtua

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal