Media Belanda Sebut Karier Ivar Jenner di FC Utrecht Sudah Tamat

Cikal Bintang
Media Belanda, Algemeen Dagblad, melontarkan kabar mengejutkan terkait masa depan Ivar Jenner di FC Utrecht (Foto: PSSI)

Kontrak Ivar Jenner bersama FC Utrecht sendiri memang akan habis pada musim panas 2026. Dengan situasi yang ada, peluang berpisah di akhir musim 2025–2026 semakin terbuka lebar.

Di tengah ketidakpastian masa depannya di Belanda, nama Ivar Jenner mulai ramai dikaitkan dengan sejumlah klub Tanah Air.

Dua klub Liga Indonesia yang disebut paling serius memantau perkembangannya adalah Persija Jakarta dan Dewa United, yang dikabarkan tertarik memboyong sang gelandang untuk memperkuat skuad mereka.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
12 jam lalu

Bek Persib Julio Cesar Sebut 3 Pemain Ratchaburi FC yang Patut Dijaga Ketat, Siapa Saja?

Soccer
2 hari lalu

Nova Arianto Buka Visi Besar! Timnas Indonesia U-20 Disiapkan Jadi Tulang Punggung Tim Senior

Soccer
2 hari lalu

Patrick Kluivert Dukung Jordi Cruyff Jadi Dirtek Ajax Amsterdam

Soccer
3 hari lalu

Giovanni van Bronckhorst Masih Berpeluang Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal