Meriah! Aurélie Moeremans hingga Wika Salim Goyang Pembukaan Piala Dunia U-17 2023

Andri Bagus Syaeful
Pembukaan Piala Dunia U-17 berlangsung meriah dengan alunan musik dangdut. Penampilan Wika Salim hingga Aurélie Moeremans membuat penonton bergoyang. (Foto: PSSI)

SURABAYA, iNews.id- Pembukaan Piala Dunia U-17 berlangsung meriah dengan alunan musik dangdut. Penampilan Wika Salim hingga Aurélie Moeremans membuat penonton di Stadion Gelora Bung Tomo bergoyang.

Pembukaan itu sebelum laga Timnas Indonesia U-17 melawan Ekuador dalam fase Grup A Piala Dunia U-17 di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Jumat (10/11/2023) malam WIB.

Lampu Stadion GBT dimatikan total dalam pembukaan Piala Dunia U-17. Seluruh penonton pun menyalakan flash handphone dan kombinasi penerangan panggung utama makin memeriahkan acara itu.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
13 jam lalu

Bintang Brasil Deg-degan Jumpa Timnas Indonesia U-17 2025, Ini Pengakuannya!

Soccer
2 hari lalu

5 Pemain Zambia U-17 Paling Berbahaya, Berpotensi Curi Poin Tim Garuda Muda!

Soccer
2 hari lalu

Profil Enggar Puridyasmoro Fisioterapi Timnas Indonesia U-17

Soccer
2 hari lalu

Prediksi Skor Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Siapa Unggul di Laga Pembuka Piala Dunia U-17 2025?

Soccer
2 hari lalu

Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Asia Siap Guncang Dunia!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal