Mertua Pratama Arhan Minta Erick Thohir Hadiri Semen Padang Vs Arema FC, Takut Dicurangi

Reynaldi Hermawan
Mertua Pratama Arhan yakni Andre Rosiade meminta Ketua Umum PSSI Erick Thohir untuk menonton langsung duel timnya Semen Padang kontra Arema FC (Foto: Instagram @semenpadangfcid)

"Kami meminta secara terbuka kepada pak @erickthohir untuk Hadir menonton @semenpadangfcid vs @aremafcofficial secara Langsung dan meminta Wasit Asing yg memimpin," tulis Andre di Instagram, @andre_rosiade, Senin (19/5/2025). 

Andre bukan tanpa alasan meminta hal tersebut. Dia mengaku trauma karena Semen Padang sebelumnya pernah dicurangi Arema FC di Kanjuruhan.

"Karena kami pernah dicurangi di Piala Presiden 2017 di Kanjuruhan. Kami siap bertarung di Kanjuruhan tapi meminta pelindungan dari @pssi akan Bahaya Mafia," lanjutnya.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
6 bulan lalu

Liga 1 Diusulkan Pakai 11 Pemain Asing, Pelatih Persib Beri Peringatan Keras ke Pilar Lokal

Soccer
6 bulan lalu

Hasil Lengkap Liga Inggris: Arsenal Kantongi Tiket Champions League

Soccer
6 bulan lalu

Hasil Lengkap Liga Italia: Jay Idzes Cs Hampir Pasti Terdegradasi, Penentuan Juara Ditentukan di Pekan Terakhir

All Sport
6 bulan lalu

Hujan 7 Gol! Bintang Timur Surabaya Tundukkan Fafage Banua di Liga Futsal Profesional

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal