Messi Kena Comeback Lagi di Liga Champions, Netizen: Sudah Waktunya Pensiun

Reynaldi Hermawan
Bintang Paris Saint-Germain (PSG) Lionel Messi kena comeback lagi di Liga Champions. La Pulga langsung mendapat banyak hujatan di media sosial. (Foto: REUTERS/Susana Vera)

Messi dan Barcelona kena comeback AS Roma dan kalah 0-3 di edisi 2018. Padahal Blaugrana menang 4-1 pada pertemuan pertama di Camp Nou.

Kemudian semusim berselang Barcelona menang 3-0 atas Liverpool di Camp Nou. Tapi sayangnya Messi dan kawa-kawan tumbang 0-4 di Anfield. Sederet fakta itu membuat sebagian netizen Indonesia meminta La Pulga pensiun.

"Mau semahal apapun skuadnya, kalo mbappuk dan mental juara nggak ada, mana mungkin bisa menang. Yok Messi pensiun aja daripada jadi beban tim, gaji gede main cuma hahahihi. Selamat tinggal Pochettino, selamat tinggal Mbappe. Ladies and Gentleman, PSG hahahah," tulis akun Twitter @ibnukhafidz_02.

"Udah messi pensiun aja, ajak ronaldo sekalian," akun @VickyArifH berkomentar.

"messi bukan jelek mainnya cuma dah waktuny pensiun aj," kicau @m0rtred.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
1 jam lalu

Hasil Lengkap Liga Spanyol: Real Madrid Ditahan Elche, Atletico Bungkam Getafe

Soccer
4 hari lalu

Barcelona Dapat Izin Langgar Aturan UEFA untuk Pertandingan Liga Champions

Soccer
5 hari lalu

Legenda Liverpool Terancam Jatuh Miskin Gegara Sengketa Hukum dengan Saudara Sendiri

Soccer
6 hari lalu

Karim Benzema Lebih Pilih Pensiun atau Kembali Berkarier di Eropa? Begini Jawabannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal