Netizen Geruduk IG Maarten Paes usai Resmi Jadi WNI: Ditunggu Satu Indonesia Bang!

Andri Bagus Syaeful
Kiper FC Dallas Maarten Paes telah resmi menjadi warga negara Indonesia (WNI). Kabar itu pun mendapatkan sambutan hangat netizen Indonesia. (foto: Instagram/fionesia)

JAKARTA, iNews.id- Kiper FC Dallas Maarten Paes telah resmi menjadi warga negara Indonesia (WNI). Kabar itu pun mendapatkan sambutan hangat netizen Indonesia.

Kabar pemain berposisi kiper itu telah merampungkan pengambilan sumpah WNI diketahui lewat laman Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kanwil Kumham) DKI Jakarta. Laman itu menunjukkan pemain itu telah melewati tahapan tersebut di Aula Kanwil Kemenkumham DKI Jakarta, Selasa (30/4/2024).

Netizen pun langsung menyerbu laman Instagram pribadi Maaten Paes @maartenpaes. Mereka memberikan komentar-komentar positif dengan sahnya pemain itu menjadi WNI.

Kehadiran Maaten Paes akan menambah warna baru dalam Timnas Indonesia. Pemain itu pun akan membuat tim asuhan Shin Tae-yong makin kuat untuk bersaing dalam pentas dunia.

"Selamat resmi WNI," tulis akun @ngapakfpotball.

"Mas Maarten ditungguin satu Indonesia," rulis akun @agungroehmad.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
40 menit lalu

Erick Thohir Berikan Update Terbaru soal Pencarian Pelatih Baru Timnas Indonesia

Soccer
3 jam lalu

Liverpool Restui Giovanni van Bronckhorst ke Timnas Indonesia

Nasional
5 jam lalu

RI Luncurkan Global Citizenship, Eks WNI Kini Bisa Bebas Kerja dan Tinggal 

Soccer
5 jam lalu

4 Alasan Giovanni van Bronckhorst Sosok Ideal Jadi Pelatih Timnas Indonesia: CV Terbukti di Eropa!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal