Paul Munster Beri Pola Latihan Baru ke Pemain Persebaya, Ini Tujuannya

Andri Bagus Syaeful
Pelatih Persebaya Paul Muster langsung memberikan pola latihan baru ke anak asuhanya. Latihan itu agar Persebaya siap menatap lanjutan Liga 1 2023-2024. (Foto: Persebaya)

SURABAYA, iNews.id- Pelatih Persebaya Paul Munster langsung memberikan pola latihan baru ke anak asuhanya. Latihan itu agar Persebaya siap menatap lanjutan Liga 1 2023-2024.

Kompetisi kasta teratas di tanah air itu sementara waktu di jeda selama Piala Asia 2023. Itu agar pemain klub Liga 1 yang membela Timnas Indonesia dapat fokus selama ajang tersebut.

Paul mengatakan pola latihan yang diberikan adalah keseimbangan pemain dengan memberi instruksi untuk melakukan peregangan dengan resistance ban dan roller foam secara bersamaan. Latihan itu untuk meningkatkan sikap profesional Skuad Bajul Ijo -julukan Persebaya.

“Ini adalah hal yang penting dilakukan melakukan inti latihan, hal itu termasuk dalam kerangka profesional untuk menyelesaikan seluruh latihan,” ujar Paul Munster dilansir dari laman PT Liga Indonesia Baru (PT LIB), Minggu (7/1/2024).

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
2 bulan lalu

Bek Persebaya Rachmat Irianto Kirim Ancaman Mengerikan untuk Semen Padang

Soccer
2 bulan lalu

Bojan Hodak Bongkar Masalah Besar Persib jelang Vs Persebaya, Bobotoh Panik!

Soccer
3 bulan lalu

Alasan Laga Pembuka Super League 2025-2026 di Surabaya, Persib Dicoret Gara-Gara Insiden Rusuh

Soccer
4 bulan lalu

Mihailo Perovic Siap Ledakkan Lini Depan Persebaya!

Soccer
4 bulan lalu

KENCANA Resmi Jadi Official Sponsor Persebaya, Siap Dukung Bajol Ijo di Musim Baru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal