Pelatih Inggris Gareth Southgate Tak Akan Dipecat meski Kalah dari Spanyol di Final Euro 2024

Reynaldi Hermawan
Pelatih Inggris Gareth Southgate tak akan dipecat meski kalah dari Spanyol di final Euro 2024. (Foto: Reuters)

Pakar transfer Fabrizio Romano mengklaim jika FA cukup puas dengan pencapaian Southgate. Mereka akan mempertahankan pria kelahiran Watford itu apa pun hasil dari final melawan Spanyol.

"Federasi Inggris berencana agar Gareth Southgate bertahan hingga Piala Dunia 2026," tulis Romano di Instagram, Jumat (12/7/2024).

"Diskusi internal terjadi dengan FA bertekad untuk melanjutkan dengan Southgate terlepas dari final hari Minggu. Tidak peduli menang atau kalah melawan Spanyol, rencana Inggris tetap melanjutkan Gareth untuk Piala Dunia 2026," lanjutnya.

Southgate menukangi Timnas Inggris sejak 2016. Prestasi terbaiknya adalah membawa Harry Kane dan kolega jadi runner up Euro 2020 lalu.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 bulan lalu

Tiga Laga ke Depan Jadi Penentu Nasib Ruben Amorim di Manchester United

Soccer
1 tahun lalu

Thomas Tuchel Jadi Pelatih Timnas Inggris, Dikontrak hingga 2026

Soccer
1 tahun lalu

Ilkay Gundogan Umumkan Pensiun dari Timnas Jerman, Alasannya Mengejutkan

Soccer
1 tahun lalu

UEFA Sanksi Morata dan Rodri karena Nyanyian pada Pesta Juara Euro 2024

Soccer
1 tahun lalu

Lamine Yamal Dikabarkan Putus dengan sang Pacar Alex Padilla, Rumornya karena Diselingkuhi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal