Pelatih Roberto Mancini Mundur dari Timnas Italia, Siapa Penggantinya?

Fitradian Dimas Kurniawan
Roberto Mancini (Foto: Reuters)

ROMA, iNews.id - Federasi Sepak bola Italia (FIGC) mengumumkan pengunduran diri Roberto Mancini sebagai pelatih Timnas Italia. Dia meninggalkan posisinya, sebelum fase kualifikasi Piala Eropa 2024.

Roberto Mancini menjadi pelatih Timnas Italia sejak 2018. Dia kemudian ikut berjasa mengantar Gli Azzurri menjadi juara Piala Eropa 2020 lalu. Namun, dia dipastikan tak dapat mempertahankan gelar.

Seperti pada laman resmi FIGC, Mancini memutuskan untuk mundur dari posisinya. Walau demikian, mereka tidak menjelaskan alasan pengunduran diri Mancini.

“Pihak federasi telah menerima pengunduran diri Roberto Mancini, sebagai pelatih Timnas Italia,” bunyi pernyataan resmi FIGC, Minggu (13/8/2023).

Editor : Fitradian Dhimas Kurniawan
Artikel Terkait
Soccer
3 hari lalu

Donnarumma Pastikan Timnas Italia Bukan Tim Gagal dan Akan Kembali ke Piala Dunia

Soccer
4 hari lalu

Mario Balotelli Buka-bukaan Soal Skandal Masuk Penjara Wanita

Soccer
4 hari lalu

Gattuso Umumkan Skuad Timnas Italia vs Israel, Alex Meret Naik ke Tim Utama

Soccer
5 hari lalu

Moise Kean Dicoret dari Skuad Timnas Italia Jelang Jumpa Israel

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal