Pelatih Trabzonspor Buka Pintu untuk Kevin Diks, Negosiasi Dimulai

Andika Rachmansyah
Pelatih Trabzonspor Senol Gunes membuka pintu untuk bek Timnas Indonesia Kevin Diks. Negosiasi kini sudah dilakukan. (Foto: X @FCKobenhavn)

Media tersebut juga mengungkap negosiasi yang berlangsung antara Trabzonspor dan FC Copenhagen berjalan baik. Meski belum menemukan titik terang, diharapkan kepastian tersebut dapat terjadi pada pekan ini.

“Klub Copenhagen dikabarkan menyambut baik tawaran dari Trabzonspor yang bersikeras mendatangkan Diks. Negosiasi antara kedua belah pihak masih berlangsung, dan perkembangan penting diharapkan terjadi dalam minggu ini,” terang laporan tersebut.

Selain Trabzonspor, Diks juga dikaitkan dengan beberapa klub elit Eropa lainnya. Seperti Borussia Monchengladbach (Jerman) dan Brondby IF (Denmark).

Tak mengherankan jika Diks dibidik oleh klub-klub Eropa. Sebab, performanya bersama FC Copenhagen sejauh musim ini memang sangat ciamik. Tercatat, bek Timnas Indonesia itu sudah mengemas sembilan gol dan tiga assist dari 32 penampilannya di semua kompetisi.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
6 jam lalu

Aksi Gila Jay Idzes Jadi Sorotan Serie A Usai Wajahnya Jadi Tameng Kemenangan Sassuolo

Soccer
7 jam lalu

Pelatih Monchengladbach Puji Kevin Diks Cs usai Menangi Laga Derby

Soccer
20 jam lalu

Emil Audero Murka! Sebut Kekalahan dari Pisa Memalukan

Soccer
1 hari lalu

Kevin Diks Cetak Gol Spektakuler saat Monchengladbach Hantam Koln, Statistiknya Bikin Salut!

Soccer
1 hari lalu

Kevin Diks Cetak Sejarah! Pemain Indonesia Pertama Cetak Gol di Bundesliga

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal