Pelatih Venezia Puji Aksi Jay Idzes Dkk usai Hajar Genoa

Cikal Bintang
Pelatih Venezia Eusebio Di Francesco memuji pertahanan timnya yang dikawal pemain Timnas Indonesia Jay Idzes

VENICE, iNews.id – Pelatih Venezia Eusebio Di Francesco memuji pertahanan timnya yang dikawal pemain Timnas Indonesia Jay Idzes saat melawan Genoa. Dia puas timnya tak kebobolan dan menang 2-0.

Duel digelar di Pier Luigi Penzo Stadium, Venice, Italia, Sabtu (21/9/2024) malam WIB. Itu kemenangan perdana Venezia di Liga Italia musim ini.

Sepasang gol kemenangan tim berjuluk I Lagunari itu dicetak Gianluca Busio menit ke-63, dan Joel Pohjanpalo (85’). Kemenangan ini membuat Venezia naik ke peringkat 14 klasemen sementara Liga Italia 2024-2025.

Selepas pertandingan, Di Francesco senang dengan pola bertahan yang diterapkan Jay Idzes dan kolega. Dalam laga tersebut, Jay ditemani oleh Antonio Candela dan Michael Svoboda untuk menjaga pertahanan Venezia.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 jam lalu

FIFA Sanksi Indonesia, Thom Haye dan Shayne Pattynama Kena Skors 4 Laga

Soccer
21 jam lalu

Kacau! Thom Haye dan Shayne Pattynama Disanksi FIFA, Dilarang Main 4 Laga 

Soccer
1 hari lalu

Nova Arianto Beri Kabar Baik jelang Timnas Indonesia U-17 Vs Brasil

Soccer
2 hari lalu

Daniele De Rossi Resmi Jadi Pelatih Genoa, Siap Selamatkan Klub dari Degradasi Serie A

Soccer
2 hari lalu

Erick Thohir Ungkap Langkah Nyata PSSI Menuju Piala Dunia 2030

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal