Pemain Timnas Indonesia yang Menikah Muda, Ada Witan Sulaeman hingga Pratama Arhan 

Wikku D Nugroho
Pratama Arhan sah menikah dengan Azizah Salsha. (Foto: Ist)

JAKARTA, iNews.id - Pemain Timnas Indonesia yang menikah muda sukses menarik perhatian para pencinta sepak bola Tanah Air. Jodoh adalah salah satu rahasia Tuhan yang tidak dapat diprediksi oleh manusia. 

Kalimat tersebut sepertinya tepat disematkan kepada beberapa pemain Timnas Indonesia berikut ini. Pemain skuad Garuda memilih untuk menikah di umur yang relatif masih muda. 

Siapa saja pemain tersebut? Berikut ulasannya mengenai pemain Timnas Indonesia yang menikah muda dirangkum beragam sumber, Kamis (26/10/2023). 

Pemain Timnas Indonesia yang Menikah Muda

1. Pratama Arhan

Pemain Timnas Indonesia yang menikah muda yang pertama ada nama Pratama Arhan. Pemain yang di musim ini berkarier di Jepang bersama Tokyo Verdy. 

Arhan mengejutkan publik Tanah Air usai memutuskan menikahi putri Andre Rosiade, Azizah Salsha saat dirinya berusia 21 tahun. 

Editor : Johnny Johan Sompotan
Artikel Terkait
Soccer
7 jam lalu

Dean James Dapat Rapor Buruk saat Go Ahead Eagles Digulung Stuttgart 0-4 di Liga Europa

Soccer
1 hari lalu

Calvin Verdonk Cedera, Dipastikan Absen saat Lille vs Dinamo Zagreb di Liga Europa 2025-2026

Soccer
1 hari lalu

Pelatih Timnas Indonesia Wajib Libatkan Juru Taktik Lokal, Ini Tujuannya

Soccer
1 hari lalu

Seleksi Pelatih Timnas Indonesia Super Ketat, PSSI Uji 5 Kandidat dengan Daftar Pertanyaan Khusus

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal