Persebaya Fokus 2 Hal jelang Derby Suramadu Kontra Madura United 

Avirista Midaada
Persebaya Surabaya menggelar uji coba internal kontra Sang Maestro FC di Stadion Gelora 10 Nopember, Surabaya, Senin (14/4/2025). (Foto: Media Persebaya)

Selain fisik, dia juga sudah menyiapkan strategi dan menerapkannya pada sesi latihan, termasuk di sesi uji coba melawan Sang Maestro FC. Langkah ini dilakukan demi persiapan strategi secara bertahap sebelum melawan Madura United.

"Sepanjang pekan secara bertahap kami akan mulai mempersiapkan diri menghadapi Madura United dan menentukan bagaimana kami akan bermain melawan mereka," tukasnya.

Saat ini, Persebaya berada di posisi ketiga klasemen sementara dengan 49 poin, hasil 14 kemenangan, 7 hasil imbang, dan 7 kali kekalahan. 

Bajul Ijo masih berupaya mengejar Persib Bandung di puncak klasemen sementara liga dengan torehan 58 poin, atau berselisih 9 poin, serta Dewa United di posisi runner-up dengan 50 poin, atau berselisih satu poin dari Bajul Ijo.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
2 hari lalu

Persebaya Dapat Kabar Bagus jelang Lawan Persis Solo

Soccer
8 hari lalu

Hasil Madura United vs Persija di Super League: Gol Maxwell Tentukan Kemenangan Macan Kemayoran

Soccer
8 hari lalu

Hasil Super League: 10 Pemain Persebaya Tahan Imbang PSBS Biak

Soccer
8 hari lalu

Mauricio Souza Tegas: Persija Datang ke Madura United Hanya untuk Menang!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal