Premier League Izinkan Klub Gelar Latihan Bersama

Fitradian Dimas Kurniawan
Kompetisi Premier League musim 2019/2020 diharapkan bisa segera bergulit lagi. (Foto: Twitter)

LONDON, iNews.id – Premier League resmi memulai langkah berikutnya dengan mengizinkan klub peserta mengadakan latihan bersama. Mereka berharap bisa melanjutkan kompetisi begitu kondisi sudah memungkinkan.

Seluruh klub Premier League memang sudah memulai latihan sejak pekan lalu. Namun, latihan mereka masih terpisah-pisah dalam kelompok yang tak lebih dari lima pemain.

Namun, kini Premier League telah membuka pintu setiap tim untuk berlatih normal seperti biasa. Namun, mereka diperingatkan untuk meminimalisasi sentuhan antara pemain.

Shareholder Premier League telah sepakat untuk melanjutkan latihan bersama. Hal ini sekaligus penanda langkah selanjutnya untuk memulai kembali Premier League, begitu aman utnuk dilangsungkan,” bunyi pernyataan resmi Premier League.

“Skuat sekarang bisa berlatih secara tim dan diperkenankan untuk menekel. Namun, harus meminimalisasi sentuhan yang tak perlu. Prioritas Premier League adalah kesehatan seluruh partisipan,” ujarnya.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
44 menit lalu

Arne Slot Blak-blakan usai Liverpool Dibantai Man City: Mereka Lebih Baik Segalanya!

Soccer
2 jam lalu

Hasil Lengkap Liga Inggris: Bantai Liverpool, Man City Tempel Arsenal di Puncak

Soccer
1 jam lalu

Man City Hancurkan Liverpool 3-0, Pep Guardiola Rayakan Laga Ke-1.000 dengan Optimisme

Soccer
1 hari lalu

Gol Matthijs de Ligt di Injury Time Selamatkan MU dari Kekalahan di Kandang Tottenham

Soccer
8 hari lalu

Cetak Gol Ke-250, Mohamed Salah Tegaskan Kebangkitan Liverpool

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal