Publik Malaysia Geram Timnya Keok di Piala AFF U-23 2022: Seperti Nonton Laos Latihan

Tino Satrio
Malaysia disingkirkan Laos usai dikalahkan 0-2 dalam laga kedua Grup B Piala AFF U-23 2022 di Stadion Morodok Techo, Senin (21/2/2022). (Foto: Twitter/@AFFPresse)

PHNOM PENH, iNews.id - Malaysia dikalahkan 0-2 dari Laos dalam laga Grup B Piala AFF U-23 2022. Kekalahan itu membuat publik Negeri Jiran geram.

Laga itu berlangsung di Stadion Morodok Techo, Senin (21/2/2022) malam WIB. Dengan demikian Malaysia total kalah 1-4 dari Laos di dua laga penyisihan grup.

Hasil itu jelas membuat kecewa pendukung Harimau Malaya -julukan Timnas Malaysia. Komentar kekecewaan tersebut langsung diutarakan mereka di Instagram resmi Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM), @famalaysia.

Sejumlah fans Malaysia menyebut permainan tim asuhan Bradley Jhon Maloney bermain sangat buruk. Mereka layaknya menonton Laos U-23 latihan di Stadion Morodok Techo.

Kemudian, sejumlah penggemar juga menganggap Malaysia mengalami kemunduran. Bahkan, Fakrul Iman dan kawan-kawan tampak berada di bawah level Laos.

"Memalukan bola kita dah bawah Laos," tulis @thatboyberb.

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
2 bulan lalu

Pelatih Timnas Malaysia U-23 Kecewa Berat usai Gagal Lolos ke Piala Asia U-23 2026

Soccer
2 bulan lalu

Ditahan Laos, Timnas Indonesia U-23 Jalani Mission Impossible di Kualifikasi Piala Asia?

Soccer
2 bulan lalu

Terinspirasi Shin Tae-yong, Ha Hyeok-jun Bangun Pondasi Baru Timnas Laos U-23

Soccer
2 bulan lalu

Penyebab Timnas Indonesia U-23 Mandul, Jens Raven dan Hokky Caraka Disorot

Soccer
2 bulan lalu

Gawat! Timnas Indonesia U-23 Terancam Gagal Lolos ke Piala Asia U-23 2026

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal