Putri KW Tantang Cuaca Dingin India Open 2026, Adaptasi Jadi Kunci Lolos

Andri Bagus Syaeful
Tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani. (Foto: PBSI)

Putri juga menyoroti gaya bermain Michelle Li yang agresif dalam reli panjang. Dia menyiapkan strategi untuk meredam keunggulan lawan.

"Saya ingin lebih membatasi bola atas dia dan harus siap lebih capek," sambungnya.

Selain Putri KW, Indonesia juga menurunkan tiga wakil lain di India Open 2026, yaitu Jonatan Christie di sektor tunggal putra, Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani di ganda putra, serta Lanny Tria Mayasari/Amallia Cahaya Pratiwi di ganda putri.

Kehadiran para wakil Merah Putih diharapkan mampu memaksimalkan momentum pengenalan arena sekaligus meraih hasil positif pada turnamen bergengsi awal tahun ini.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
All Sport
2 hari lalu

Hasil Drawing India Open 2026: Lanny/Tiwi Langsung Tantang Unggulan Pertama

All Sport
4 hari lalu

Putri KW Tersingkir dari Malaysia Open 2026, Wang Zhi Yi Terlalu Tangguh

All Sport
5 hari lalu

Usai Bungkam Wakil Jepang, Putri KW Pasang Target Lebih Tinggi di Malaysia Open 2026

All Sport
5 hari lalu

Jadwal 16 Besar Malaysia Open 2026, 5 Wakil Indonesia Berburu Tiket Perempat Final

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal