Rafli Mursalim Cetak Gol Debut di Liga Kamboja, Nagaworld Kalah Tipis

Reynaldi Hermawan
Striker Indonesia, Rafli Mursalim mencetak gol debut di Liga Kamboja. (Foto: Instagram/Nagaworld)

KAMPONG SPEU, iNews.id - Striker Indonesia, Rafli Mursalim mencetak gol debut di Liga Kamboja. Sayang dia tak bisa menyelamatkan klubnya Nagaworld dari kekelahan 2-3 lawan Phnom Penh Crown FC, Minggu (27/8/2023) malam WIB.

Pada laga di Stadion Kampong Speu itu, Rafli mengawali laga dari bangku cadangan. Nagaworld sempat tak dibuat tak berkutik di depan pendukung sendiri.

Buktinya mereka tertinggal tiga gol lebih dulu. Rafli baru masuk ketika timnya sudah tertinggal 0-3.

Tiga gol tim tamu dicetak Andreas Nieto pada menit ke-32 dan 50, serta Phach Socheavila (42). Pelatih Nagaworld Khim Borey memutar otak untuk menambah daya gedor.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
8 jam lalu

Dewa United Ditahan 10 Pemain Phnom Penh Crown di Laga Perdana AFC Challenge League 2025-2026

Soccer
18 jam lalu

Erick Thohir Temui Ultras Garuda Indonesia, Tegaskan PSSI Terbuka terhadap Kritik Suporter

Soccer
20 jam lalu

Jay Idzes Ungkap Kesamaan Sepak Bola Italia dan Indonesia, Suporter Jadi Sorotan

Soccer
2 hari lalu

Dirtek Alexander Zwiers Bocorkan Kriteria Pelatih Baru Timnas Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal