Ramai Tagar HarunaOut dan SaveSTY di Medsos, PSSI Tegaskan Posisi Shin Tae-yong Aman

Tino Satrio
Exco PSSI Haruna Soemitro melontarkan kritik tajam terhadap pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong. PSSI menegaskan posisi Shin Tae-yong aman sampai 2023. (foto: PSSI).

Kritik-kritik tersebut akan ditampung dan dibahas oleh federasi. Yunus mengatakan keputusan final akan ditentukan Ketum dan komite eksekutif.

"Lebih baik debat sengit di dalam untuk menghasilkan keputusan yang berkualitas. Akan tetapi, setelah diskusi, keputusan tetap berada di ketua umum dan komite eksekutif," ujar Yunus Nusi.

Yunus mengatakan PSSI menegaskan tetap percaya kepada Shin Tae-yong hingga tahun 2023. Untuk itu, posisi Shin Tae-yong masih aman meskipun Haruna melempar kritikan tajam.

"Namun demikian, dalam diskusi dan rapat di internal PSSI, semua tetap menghargai sebuah keputusan yang bersifat kolektif kolegial," tuturnya.

"Keputusan kolektif kolegial PSSI itu antara lain tetap memberikan kepercayaan kepada Shin Tae-yong hingga 2023 sesuai kontrak," katanya.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
4 jam lalu

Mantan Kapten Persija Restui Pelatih Persib Latih Timnas Indonesia

Soccer
7 jam lalu

Hamka Hamzah Sebut 2 Sosok yang Cocok Latih Timnas Indonesia, Siapa Saja?

Soccer
9 jam lalu

Rencana Thom Haye usai Dapat Sanksi Berat dari FIFA

Soccer
9 jam lalu

3 Alasan Timur Kapadze Cocok Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Soccer
10 jam lalu

Garuda Saudi Buka Suara! Bantah Keras Isu Monopoli Tiket Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Jeddah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal