Selain itu kemenangan melawan Myanmar juga membuka jalan Timnas Indonesia untuk melaju ke semifinal Piala AFF 2024. Skuad Garuda kini mengoleksi 3 poin di posisi kedua, setara Vietnam di singgasana.
Selanjutnya Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Laos, (12 Desember), kemudian Vietnam (15 Desember) dan terakhir Filipina (21 Desember). Saksikan perjuangan Garuda hanya di RCTI, GTV atau streaming Vision+.