RB Leipzig Siap Turunkan Harga Timo Werner, Ini Syaratnya

Fitradian Dimas Kurniawan
Striker RB Leipzig. (Foto: bavarianfootballworks.com)

Performa Werner musim ini cukup memesona. Dia mampu menciptakan 21 gol dari 25 laga Bundesliga.

Juventus dan Inter menjadi dua klub terbaru yang berminat memakai jasanya musim depan. I Bianconeri tengah mencari pemain serang sebagai pengganti Gonzalo Higuain yang disebut bakal dilepas akhir musim ini.

Sedangkan Inter menjadikan Werner opsi jaga-jaga bila nantinya Lautaro Martinez jadi hengkang ke Barcelona. I Nerazzurri juga masih mempertimbangkan kembali Mauro Icardi sepulang dari masa peminjamannya di Paris Saint-Germain.

Selain Juve dan Inter, penyerang timnas Jerman itu juga diminati Liverpool. Keberadaan Jurgen Klopp yang sama-sama berasal dari Jerman disebut bisa jadi nilai lebih bagi Si Merah menarik Werner.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
3 hari lalu

Del Piero Kirim Kritik Tajam ke Spalletti saat Juventus Ditahan Sporting Lisbon di Liga Champions

Soccer
3 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Champions: Man City Hancurkan Dortmund, Barcelona Nyaris Kalah di Kandang Brugge

Soccer
3 hari lalu

Sejarah Baru AC Milan dan Inter: San Siro Resmi Dibeli dan Akan Disulap Jadi Ikon Baru Dunia

Soccer
3 hari lalu

Real Madrid Tumbang di Anfield, Ini 3 Fakta Kekalahan dari Liverpool

Soccer
4 hari lalu

Juventus Siap Mengguncang Bursa Transfer Januari Setelah Kedatangan Spalletti: Siapa Target Utamanya?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal