Resmi! Persib Pinjamkan Zalnando ke Persita

M. Ghani
Persib Bandung secara resmi meminjamkan bek kiri Zalnando ke Persita Tangerang (Foto: Persib)

Kini, di musim 2025–2026, alasan utamanya adalah minimnya kesempatan bermain pada tiga laga awal termasuk playoff AFC Champions League 2, yang tidak memberikannya waktu tampil cukup.

“Persib memberikan dukungan penuh kepada Zalnando selama memperkuat Persita Tangerang. Kami percaya keputusan ini akan memberikan manfaat ganda, baik bagi perkembangan individu Zalnando maupun strategi manajemen skuat Persib,” tegas Adhitia.

Rumor Terkini: Dedi dan Dimas Dibidik Malut United?

Selain Zalnando, muncul kabar bahwa Dedi Kusnandar dan Dimas Drajad juga akan dipinjamkan ke Malut United. Namun, sejauh ini belum ada sumber resmi yang mengonfirmasi kabar tersebut.

Meski demikian, adanya rumor ini menambah dinamika bursa transfer Persib yang mulai mengarah ke rotasi skuad.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 bulan lalu

Persib Bandung Bongkar Jurus Khusus Gaet Thom Haye, Bukan Soal Uang

Soccer
1 hari lalu

Adam Alis Ungkap Kalimat Sakti Bojan Hodak yang Bikin Persib Comeback atas Selangor FC

Soccer
1 hari lalu

5 Fakta Comeback Dramatis Persib atas Selangor FC, Duel Panas di Lapangan hingga Tribune!

Soccer
1 hari lalu

Bojan Hodak Bocorkan Rahasia Comeback Fantastis Persib atas Selangor FC

Soccer
2 hari lalu

Panas! Suporter Baku Hantam saat Persib Hancurkan Selangor FC, Marc Klok Turun Tangan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal