Ricky Kambuaya Dipanggil Timnas Indonesia, Gelandang Papua Janjikan Ini ke Shin Tae-yong

maulana yusuf
Ricky Kambuaya kembali dipanggil Timnas Indonesia. Gelandang asal Papua ini langsung umbar janji manis. (Foto: Instagram/richardo_r17)

Dari ke-23 nama itu, Ricky Kambuaya juga termasuk yang dipercaya Shin Tae-yong. Pemain asal Papua tersebut mengaku bangga kembali mendapat kepercayaan dari pelatih asal Korea Selatan tersebut. 

Selain itu, Ricky juga senang bisa kembali bermain untuk negaranya sendiri. Terlebih, dia mendapatkan dukungan penuh dari para pemain, manajemen, dan semua pihak di Pangeran Biru. Dia pun bertekad akan menampilkan permainan terbaiknya.

“Ya tentunya saya pribadi merasa senang dipanggil ke Timnas. Dipercaya lagi, tentunya kita akan memberikan yang terbaik, apalagi ada dukungan dari manajemen, pemain dan semuanya,” ujar Ricky, dikutip dari laman resmi Persib, Minggu (18/9/2022).

Selain Ricky dan Marc Klok, satu pemain Persib lainnya, Rachmat Irianto juga turut dipanggil oleh Shin Tae-yong untuk bergabung bersama Timnas Indonesia. Mereka akan bahu membahu menghancurkan Curacao.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
20 jam lalu

Publik Prancis Terpesona dengan Calvin Verdonk, Dikasih Nilai Berapa?

Soccer
1 hari lalu

Marselino Ferdinan Pamer Skill di AS Trencin, Komentar Ole Romeny dan Mauro Zijlstra Jadi Sorotan!

Soccer
23 jam lalu

Terbongkar! Ini Alasan Sebenarnya PSSI Lelet Cari Pelatih Baru Timnas Indonesia

Soccer
2 hari lalu

Riwayat Pendidikan Jeje Penerjemah STY di Timnas Indonesia

All Sport
2 hari lalu

PSSI Fokus Cari Pelatih Baru, Anggota Exco Ini Pastikan Shin Tae-yong Tak Masuk Agenda

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal