Ronaldo Tak Bikin Gol Kontra Sampdoria, Pirlo: Yang Penting Juventus Menang

Abdul Haris
Striker Juventus Cristiano Ronaldo tak bikin gol saat timnya menang 2-0 atas Sampdoria pada giornata ke-20 Liga Italia 2020/2021 di Stadio Comunale Luigi Ferraris, Minggu (31/1/2021) dini hari WIB. (Foto: REUTERS)

Bahkan, Pirlo mulai melihat visi Juventus-nya terbentuk. Dia juga senang dengan kinerja Chiesa yang semakin hari terus menunjukkan kematangannya sejak dipinjam dari Fiorentina, Oktober lalu. Sang winger menunjukkan kontribusinya dengan membuka gol Juve ke gawang Sampdoria. 

“Chiesa adalah pemain muda yang bergabung dengan klub besar, menghadapi pertandingan internasional untuk pertama kalinya, dan itu adalah langkah besar baginya, jadi dia sedikit malu pada awalnya. Dia sudah tenang sekarang, mendapatkan kepercayaan diri dan telah meningkat pesat, "kata Pirlo.

“Itu bagus bahwa dia menyelesaikan gerakan yang kita serang, dan dia harus melakukannya lebih sering, memanfaatkan larinya sebaik-baiknya dari dalam,” ujarnya.

Dengan kemenangan ini, Juve semakin mendekati puncak klasemen. Kini, si Nyonya Tua ada di peringkat ketiga dengan poin 39, tertinggal tujuh angka dari AC Milan yang duduk di singgasana. Inter Milan ada di urutan kedua dengan nilai 44.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
1 hari lalu

Juventus Resmi Tunjuk Luciano Spalletti sebagai Pelatih Baru, Digaji Rp57,6 Miliar

Soccer
1 hari lalu

Emil Audero Cs Jadi Ujian Pertama Luciano Spalletti di Juventus

Soccer
2 hari lalu

Luciano Spalletti Jalani Hari Pertama sebagai Pelatih Juventus

Soccer
2 hari lalu

3 Pekerjaan Berat Luciano Spalletti di Juventus: Salah Satunya Pulihkan Mental Juara

Soccer
2 hari lalu

Luciano Spalletti Tiba di Turin, Siap Pimpin Juventus Menuju Kebangkitan Besar! 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal