Rooney Ungkap Rahasia Bisa Cetak Gol Terbanyak Sepanjang Sejarah MU

Reynaldi Hermawan
Mantan striker Manchester United, Wayne Rooney (Foto: Guardian)

Setelah mendapat saran dari pelatihnya itu, penyerang yang akrab disapa Wazza itu mulai mengubah cara bermain dan mengasah penyelesaian akhir di saat-saat kehabisan stamina. Dia ingin tetap bisa diandalkan di detik-detik terakhir.

“Di akhir sesi latihan, saya akan meminta tolong penjaga gawang dan pelatih penjaga gawang Eric Steele membuat latihan tambahan. Saya melakukan lari kecil kemudian menendang bola,” tuturnya.

Saran Fergie dijalankan dengan baik oleh Rooney, hasilnya dia mampu mencatatkan dirinya sebagai topskor sepanjang masa Manchester United dengan torehan 253 gol.

Editor : Arif Budiwinarto
Artikel Terkait
Soccer
9 jam lalu

Sial Banget! Pelatih yang Disebut The Next Alex Ferguson Kini Menganggur 11 Tahun

Soccer
1 hari lalu

Marcus Rashford Bersinar di Barcelona, Enam Klub Eropa Berebut Tanda Tangannya

Soccer
2 hari lalu

David Beckham Resmi Dianugerahi Gelar Ksatria oleh Raja Charles III, Penghargaan Tertinggi untuk Sang Legenda

Soccer
4 hari lalu

Dikritik Wayne Rooney, Virgil van Dijk Beri Komentar Menohok

Soccer
7 hari lalu

Koulibaly Nyaris Gabung Manchester United, Tapi Dihalangi Ancelotti

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal