Segera Jadi WNI, Eliano Reijnders Puji Militansi Suporter Timnas Indonesia

Andri Bagus Syaeful
Calon pemain Timnas Indonesia, Eliano Reijnders. (Foto: Instagram @eliano.r)

Gelandang berusia 23 tahun itu mengatakan, dukungan besar untuk Timnas Indonesia bukan hanya di stadion, tetapi juga media sosial. Dia menilai antusiasme publik sepak bola Tanah Air tidak terlepas performa Timnas Indonesia yang belum terkalahkan dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. 

“Saya juga melihat reaksi itu di media sosial. Mereka sekarang punya dua poin, dan saya pikir itu akan bertambah,” katanya.

Timnas Indonesia saat ini berada di posisi keempat klasemen Grup C dengan dua poin. Poin itu setelah mereka bermain imbang melawan Arab Saudi 1-1 dan Australia 0-0.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Buletin
4 jam lalu

Detik-Detik Penangkapan 5 Pengeroyok Pemuda hingga Tewas di Masjid Sibolga

Nasional
5 jam lalu

Ketua DPR Soroti Gubernur Riau Kena OTT KPK, Ingatkan Kepala Daerah Mawas Diri

Nasional
5 jam lalu

Hore! Prabowo Restui KAI Tambah 30 Rangkaian KRL Baru, Paling Lambat 1 Tahun

Soccer
6 jam lalu

Publik Prancis Terpesona dengan Calvin Verdonk, Dikasih Nilai Berapa?

Nasional
6 jam lalu

Prabowo Terkesan Jajal KRL: Waktu Muda Saya Naik Kereta Terus

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal