Selain Suarez dan Griezmann, Ini 5 Pemain Bintang yang Pernah Membela Atletico serta Barcelona

Fitradian Dimas Kurniawan
Luis Suarez dan Antoine Griezmann (Foto: ist)

MADRID, iNews.id - Barcelona dan Atletico Madrid cukup akrab di bursa transfer. Dalam sejarahnya, kedua klub sangat sering tukar menukar pemain.

Di musim panas 2020, Barcelona rela membiarkan Luis Suarez bergabung dengan Los Rojiblancos. Setahun sebelumnya, Atletico yang harus iklas melepas Antoine Griezmann ke skuat Los Blaugrana.

Selain dua nama tersebut, ada beberapa pemain bintang lain yang pernah memperkuat Barcelona dan Atletico. Ini jadi catatan unik jelang pertarungan di Estadio Wanda Metropolitano, Minggu (22/11/2020) dini hari WIB.

Lalu siapa saja pemain yang pernah berseragam Barcelona dan Atletico? Berikut lima di antaranya;

1. Bernd Schuster


Gelandang asal Jerman ini bergabung dengan Barcelona di musim 1980/1981. Bernd Schuster dianggap sebagai salah satu rekrutan terbaik, namun dia mengkhianati suporter Barcelona dengan pindah ke Real Madrid di musim panas 1988.

Tapi karier Schuster di skuat Los Blancos tidak bertahan lama. Dua musim setelahnya, dia pindah ke Atletico Madrid dan bertahan hingga 1993.

Editor : Bagusthira Evan Pratama
Artikel Terkait
Soccer
11 jam lalu

Momen Langka! Zidane Ngamuk dan Semprot Rekan Setim dengan Kata-Kata Kasar

Soccer
17 jam lalu

Ruang Ganti Real Madrid Panas! 5 Pemain Musuhi Xabi Alonso, Siapa Saja?

Soccer
2 hari lalu

Lionel Messi Akui Rindu Berat Barcelona: Kami Semua Ingin Kembali Hidup di Sana!

Soccer
3 hari lalu

Zinedine Zidane Resmi Umumkan Kembali ke Dunia Kepelatihan, Ini Tim Impiannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal