Seleksi Garuda Select III, Dennis Wise: Indonesia Punya Bakat Hebat

Abdul Haris
Direktur Sepak Bola Garuda Select, Dennis Wise (kiri), dan Pelatih Kepala Garuda Select Des Walker, mengamati para pemain seleksi di Bogor, Minggu (1/11/2020). (Foto: Garuda Select)

Tidak hanya melihat kemampuan para pemain dari EPA, Tim Pemandu Bakat Garuda Select juga memanggil empat orang dari Garuda Select II seperti Kakang Rudianto, Rafli Asrul, Edgar Amping, dan Fernando Pamungkas untuk mengikuti seleksi.

Wise mengaku takjub melihat para pemain yang dia latih selama beberapa bulan di Inggris masih memperlihatkan kualitasnya.

Kedatangan empat pemain ini secara tidak langsung menjadi contoh bagi para pemain seleksi untuk melihat seperti apa level permainan yang diinginkan untuk bisa latihan di Inggris.

“Mereka semakin berkembang dan saya senang bisa melihat mereka lagi di atas lapangan. Saat pertama kali datang tahun lalu, mereka sama seperti para peserta seleksi ini, terlihat gugup. Tetapi sekarang sudah mulai bisa bermain lebih percaya diri sehingga tampil tenang di lapangan,” ucap Wise.

“Hari ini saya melihat ada tiga orang gelandang yang mampu bersinergi dengan Rafli dan Nando, itu merupakan kabar gembira. Sekarang kami sedang membentuk komposisi yang tepat dalam memilih para pemain seleksi Garuda Select III ini.”

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
12 bulan lalu

Bakat Hokky Caraka Ditemukan Legenda Chelsea, Diubah dari Bek Jadi Striker Haus Gol

Soccer
2 tahun lalu

Indonesia Tatap Piala Dunia U-17 2023, Bima Sakti Dibantu Legenda Chelsea Seleksi Pemain

Soccer
3 tahun lalu

Bagus Kahfi Setop Petualangan di Eropa, Pulang ke Barito Putera

Soccer
3 tahun lalu

Profil Hokky Caraka, Bek Tengah yang Berubah Jadi Monster Lini Serang Timnas Indonesia U-19

Soccer
4 tahun lalu

Klub Yunani Atromitos Perkenalkan Rafli Asrul, Singgung Mainnya Mirip Jorginho Chelsea

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal