Mantan pelatih Chelsea itu merasa tim asuhannya mampu dimanfaatkan keunggulan jumlah pemain atas Sampdoria dalam laga itu. Pasalnya, Roma langsung memegang kendali permainan dengan kondisi tersebut.
Mourinho menilai kemenangan itu sangat penting buat AS Roma demi terus merangsek naik di papan klasemen. Tim tersebut kini berada di posisi kelima dengan 50 angka.
“Kemudian kami berubah. Kami memiliki lebih banyak bola. 3 poin ini memiliki arti yang besar. Sebab, kami membutuhkan poin,” ucapnya