Sergio Busquets Gabung Inter Miami, Sudah Tertarik Sejak Tahun Lalu

Fitradian Dimas Kurniawan
Eks pemain Barcelona, Sergio Busquets resmi diperkenalkan sebagai pilar baru Inter Miami, Senin (17/7/2023). (Foto: Instagram/@intermiamicf)

MIAMI, iNews.id - Gelandang asal Spanyol, Sergio Busquets resmi bergabung dengan Inter Miami. Dia mengaku senang dapat membela klub barunya tersebut, setelah meninggalkan Barcelona.

Busquets dikenal sebagai salah satu gelandang terbaik yang pernah dimiliki Barcelona. Sejak bermain di tim senior pada musim 2008/2009, Busquets mencatatkan 18 gol dan 45 assist dari 722 penampilan di semua kompetisi.

Busquets juga berhasil mengantar Barcelona mencatatkan 32 gelar, termasuk tiga trofi Liga Champions. Namun, dia kemudian memutuskan untuk meninggalkan Barcelona dan bergabung dengan Inter Miami.

Inter Miami kemudian memperkenalkan Busquets sebagai pemain barunya. Dia mengaku sudah tidak sabar untuk segera menjalani debut bersama tim yang dimiliki oleh David Beckham tersebut.

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
14 jam lalu

Berani Banget! Legenda Barcelona Ini Bikin Khabib Nurmagomedov Patah Hati

Soccer
5 hari lalu

Barcelona Dapat Izin Langgar Aturan UEFA untuk Pertandingan Liga Champions

Soccer
8 hari lalu

Barcelona Bidik Daniel Munoz: Bek Kanan Impian Hansi Flick

Soccer
13 hari lalu

Lionel Messi Belum Pasti Tampil di Piala Dunia 2026: Tak Mau Jadi Beban Timnas Argentina!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal