Setelah 25 Tahun, Inter Milan Bercerai dengan Pirelli

Fitradian Dimas Kurniawan
Pirelli tidak akan tertulis di dada depan jersey Inter Milan musim musim 2021/2022. (Foto: Inter Milan)

MILAN, iNews.id - Selama 25 tahun, Inter Milan identik dengan sponsor merek ban asal Italia, Pirelli, di bagian dada. Namun, tradisi itu akan berubah mulai awal 2021/2022 mendatang.

Seperti dikabarkan Football Italia, Jumat (1/1/2021), kontrak Inter dengan Pirelli tidak dilanjutkan mulai musim depan. Oleh sebab itu, I Nerazzurri harus mencari sponsor pengganti.

Pertama kali Pirelli menjalin kesepakatan dengan Inter pada 1995, dan bertahan sampai sekarang. Di era sepak bola modern, kerja sama Inter dan Pirelli termasuk yang paling awet dan lama.

Kalau dihitung sudah 25 tahun Pirelli mejeng di jersey utama milik klub Kota Mode itu. Besaran kontrak yang diberikan Pirelli kepada Inter mencapai 12 juta euro (Rp205 miliar) setiap tahunnya.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
30 menit lalu

Hasil Lengkap Liga Italia: Inter Milan Bungkam Lazio, AS Roma Hajar Udinese

Soccer
4 hari lalu

Sejarah Baru AC Milan dan Inter: San Siro Resmi Dibeli dan Akan Disulap Jadi Ikon Baru Dunia

Soccer
7 hari lalu

Hasil Hellas Verona vs Inter Milan di Liga Italia: I Nerazzurri Raih Kemenangan Dramatis

Soccer
10 hari lalu

Inter Milan Dapat Suntikan Amunisi jelang Sowan ke Markas Hellas Verona

Soccer
11 hari lalu

Hasil Liga Italia: Inter Milan Bantai Fiorentina, Juventus Akhiri Paceklik, AS Roma Tetap di Jalur Juara

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal