Shin Tae-yong Terima Tawaran Jadi Pelatih Ulsan HD Gantikan Kim Pan-gon

Abdul Haris
Mantan Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong menerima tawaran Ulsan Hyundai. (Foto: Seongnam FC)

Meskipun begitu, pihak Ulsan masih berhati-hati dalam memberikan pernyataan resmi.

“Belum ada yang diputuskan, jadi kami bersikap hati-hati,” kata seorang pejabat klub saat dihubungi Sports Naver. 

Kembalinya Shin Tae-yong ke K-League akan menjadi sorotan utama publik sepak bola Asia. Pengalamannya yang luas, kepemimpinan yang terbukti, dan keberhasilannya membangun tim dari nol menjadikan dirinya kandidat ideal untuk mengangkat performa Ulsan dari keterpurukan. Apalagi, fans sepak bola Korea sudah tak asing dengan gaya bermain Shin yang agresif namun terorganisir.

Jika resmi ditunjuk, ini bukan hanya soal menyelamatkan Ulsan dari degradasi, tapi juga tentang menghidupkan kembali semangat juara di tengah musim yang penuh tekanan. Dalam sepak bola modern, perubahan pelatih bukan sekadar solusi jangka pendek, tetapi investasi strategi jangka panjang, dan Ulsan tampaknya bersiap untuk mengambil risiko itu bersama Shin Tae-yong.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
16 jam lalu

John Herdman Buka Visi Besar Timnas Indonesia, Targetkan Skuad Garuda Naik Kelas

Soccer
1 hari lalu

FIFA Series 2026 Resmi Diumumkan, Indonesia Jadi Tuan Rumah Ajang Global 48 Tim

Soccer
1 hari lalu

Legenda Timnas Indonesia Sarankan John Herdman Blusukan Super League

Soccer
20 jam lalu

Bukan Mantan Bintang, John Herdman Jelaskan Filosofi Kepelatihannya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal