Shin Tae-yong Wajib Waspada, Ini 4 Pemain Singapura yang Punya Skill di Atas Rata-rata

Arief Wahyu Pradana
Timnas Indonesia akan melawan Singapura di leg pertama semifinal Piala AFF 2020. Pasukan Shin Tae-yong wajib waspada mengingat Singapura punya pemain berbahaya. (Foto: Instagram/fasingapore)

2. Hariss Harun

Gelandang Timnas Singapura Hariss Harun. (Foto: Straits Times)

Hariss adalah pemimpin lapangan Skuad Singapura. Dia juga merupakan salah satu pemain senior di Timnas Singapura.

Harisi berposisi sebagai gelandang kerap membuat umpan-umpan mantang ke lini serang The Lions. Selain itu, dia juga punya kemampuan bagus untuk menghentikan aliran bola lawan.

Terhitung dari total 4 laga yang dilakoninya, Hariss telah mencetak satu angka bagi Singapura. Golnya tersebut dilesatkan ketika berhadapan dengan Filipina di fase Grup A Piala AFF 2020 lalu.

3. Faris Ramli

Faris Ramli adalah motor serangan Singapura. Skillnya mengolah si kulit bundar terbilang di atas rata-rata. (foto: FAS).

Faris Ramli adalah motor serangan Singapura. Skillnya mengolah si kulit bundar terbilang di atas rata-rata.

Pemain nomor 10 ini kerap melakukan tusukkan dari sisi kiri. Selain itu, dia adalah pemain terbaik Liga Singapura tahun 2019.

Kontribusinya dalam skema menyerang Singapura sangat berbahaya. Dia juga dibekali akurasi tembakan yang cukup bagus.

Tercatat selama membela Singapura di Piala AFF 2020, Faris Ramli telah mengemas 1 gol dari 4 pertandingan. Untuk itu, Rachmat Irianto dkk harus bisa mematikan Faris Ramli jika ingin membuat Singapura keok.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
6 jam lalu

Aksi Gila Jay Idzes Jadi Sorotan Serie A Usai Wajahnya Jadi Tameng Kemenangan Sassuolo

Soccer
19 jam lalu

Emil Audero Murka! Sebut Kekalahan dari Pisa Memalukan

Soccer
1 hari lalu

Kevin Diks Cetak Gol Spektakuler saat Monchengladbach Hantam Koln, Statistiknya Bikin Salut!

Soccer
1 hari lalu

Kevin Diks Cetak Sejarah! Pemain Indonesia Pertama Cetak Gol di Bundesliga

Soccer
2 hari lalu

FIFA Sanksi Indonesia, Thom Haye dan Shayne Pattynama Kena Skors 4 Laga

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal