Simeone Izinkan Lemar Tinggalkan Atletico, Arsenal dan Tottenham Antre

Abdul Haris
Thomas Lemar. (Foto: Sportco)

MADRID, iNews.id – Pernyataan Pelatih Atletico Madrid Diego Simeone memberi sinyal kepergian Thomas Lemar pada bursa transfer Januari ini.

Gelandang asal Prancis itu direkrut Los Rojiblancos dari AS Monaco dengan banderol 60 juta euro (Rp930,8 miliar) pada Juni 2018 lalu.

Namun, dia gagal menampilkan performa yang diharapkan di Estadio Wanda Metropolitano. Masalah kebugaran membuat penampilannya tak maksimal dalam 18 bulan terakhir ini.

Kondisi ini menyemburkan spekulasi kepergiannya ke tanah Inggris dalam beberapa pekan ke depan. Arsenal dan Tottenham Hotspur dikabarkan mengantre tanda tangan pemuda 24 tahun itu.

Simeone memperkuat rumor tersebut dengan mengatakan dirinya tak yakin lagi dengan penampilan Lemar di Ibu Kota Spanyol itu.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
10 jam lalu

Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Pesta Gol, Arsenal Ditahan Sunderland

Soccer
19 jam lalu

Gol Matthijs de Ligt di Injury Time Selamatkan MU dari Kekalahan di Kandang Tottenham

Soccer
4 hari lalu

Juventus Siap Mengguncang Bursa Transfer Januari Setelah Kedatangan Spalletti: Siapa Target Utamanya?

Soccer
7 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Inggris: Liverpool Hajar Aston Villa, Chelsea Permalukan Tottenham

Soccer
8 hari lalu

Link Live Streaming Real Madrid vs Valencia: Jadwal, Platform Resmi dan Cara Nonton Legal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal