“Mereka merangkul dan mengajarkan saya cara berlatih bersama tim senior,” imbuhnya.
Selain itu, Ferrari juga mendapatkan berbagai masukan dari para seniornya ketika melakukan latihan. Tentu saja hal tersebut sangat penting bagi Ferrari untuk bsia mengmebangkan kemampuannya secara maksimal.
“Mereka juga menjabarkan kekurangan saya dalam latihan," tuturnya.
Curacao merupakan negara dari Kepulauan Karibia yang punya peringkat 84 FIFA. Sementara Indonesia saat ini berada di peringkat 155 dunia. Tentunya kita harap Shin Tae-yong dapat membawa Skuad Garuda raih hasil manis guna mendongkrak posisi peringkat FIFA.