Tanpa Lionel Messi, Pep Guardiola Selalu Gagal Cium Trofi Liga Champions

Andika Pratama
Pep Guardiola gagal membawa Manchester City Liga Champions. (Foto: UEFA)

PORTO, iNews.idPep Guardiola gagal membawa Manchester City Liga Champions. Pelatih asal Katalan itu tak bisa mencium Si Kuping Besar seperti yang pernah dilakukannya dulu bersama Lionel Messi di Barcelona.

Barcelona klub pertama Guardiola di dunia kepelatihan. Dia membawa Blaugrana meraih banyak kesuksesan, salah satunya dua kali menjuarai Liga Champions musim 2008/2009 dan 2010/2011.

Setelah meninggalkan Barcelona, Guardiola tidak mampu mengulang kesuksesan di Liga Champions. Banyak pihak menyebut kegagalan Guardiola di Liga Champions dikarenakan ketidakberadaan Messi dalam timnya.

Kesempatan terbesar Guardiola untuk mematahkan catatan buruk itu hadir pada musim 2020/2021. Dia memimpin City mencapai final Liga Champions untuk berhadapan dengan tim Inggris lainnya, Chelsea.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
20 jam lalu

Hasil Lengkap Liga Inggris: Liverpool Hajar Aston Villa, Chelsea Permalukan Tottenham

Soccer
4 hari lalu

Hasil Drawing Perempat Final Carabao Cup 2025-2026: Derby London Tersaji

Soccer
4 hari lalu

Hasil Carabao Cup: Kalah Lagi, Liverpool Disingkirkan Crystal Palace, Arsenal dan Chelsea Terus Melaju

Soccer
11 hari lalu

Igur Tudor Komentari Kekalahan Juventus dari Real Madrid: Kami Pantas Cetak 1 Gol!

Soccer
11 hari lalu

Klasemen Liga Champions Terkini: Real Madrid Tempel Ketat PSG

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal